Selasa, 25 Maret 2025 | 348 Kali
Baturraden Adventure Forest (BAF) atau Rimba Tualang Baturraden adalah bentuk baru wahana ekowisata dan petualangan rimba dengan pemandangan hutan damar dan pinus serta aneka vegetasi hutan yang membentang di kaki Gunung Slamet seluas 50Ha.